Budaya Melayu Masuk Kurikulum

Palembang – Sripo. Pemerintah Kota (Pemkot) Palembang berencana akan memasukkan pola-pola budaya melayu dalam kurikulum bahkan bisa diterapkan langsung di sekolah. “Ya usulan itu sangat bagus dan sangat mungkin jika kita lakukan. Mengingat kebudayaan melayu sangatlah akrab dengan Kota Palembang.

Mandi Balimau Sambut Tuah

Lebat daun bunga tanjung berbau harum bunga cempaka, adat dijaga pusaka di junjung terpeliharalah negeri berjaya. Alhamdulillah telah terlaksana dengan khidmat dan lancar acara Mandi Belimau Sambut Tuah yang diadakan oleh guguk Alam Melayu Sriwijaya di Kesultanan Palembang Darussalam tanggal